Hallo sobat semua...
kali ini kita akan memberikan sebuah tutorial sederhana cara membuat lintasan / track tamiya dengan menggunakan bahan kardus. Siapa yang tidak tahu mainan satu ini, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa pasti pada tahu kan ya..
Mainan ini mulai populer diindonesia sekitar tahun 1990-an bahkan sampai sekarang pun peminatnya masih terus ada bahkan bisa dikatakan tidak pernah sepi peminatnya.
Nah bagi kalian yang punya mobil mini 4wd ini tapi tidak punya lintasan sayang dong mobilnya masak dimainkan dilantai bisa-bisa mobil kalian pecah berkeping-keping.. sokk banget ya ngomongnya..heheheehe
Daripada kalian beli dengan harga yang lumayan mahal dan juga mungkin pemakainnya tidak terlalu sering sayang kan ya membuang uang buat beli lintasannya, bagi yang uangnya banyak sih nggak masalah tapi bagi yang uangnnya ngepas seperti saya,,.. ini jadi masalah,,hehehehe
Berikut dibawah ini saya kasih video tutoral cara membuatnya, bisa dilihat ya teman-teman. Ini tutorial buatan saya sendiri dan lintasannya juga buatan sendiri nggak ada yang ngebantu loh ya :D kasihan ya saya ..hehehe
Cek this Out (sokk bule banget :D )
Thanks sudah mampir yaa :D
0 komentar:
Post a Comment